Kandungan air dalam tubuh terdiri dari cairan yang kita konsumsi atau sel tubuh lainnya.
Kandungan air di dalam tubuh tersimpan cukup banyak di dalam darah. Di dalam plasma darah ada sekitar 90 persen air. Selama peredaran darah di dalam tubuh berjalan dengan lancar beserta dengan produksinya, kadar air tidak akan mengalami perubahan secara signifikan. (Dilansir dari doktersehat.com - Persentase Air dalam Tubuh yang Normal & Cara Menjaganya - 15 July 2019 | Diperbarui: 3 October 2022)